Thursday, December 19, 2013

GEBYOK 4 PINTU


Gebyok adalah desain pintu utama khas pada masyarakat Jawa. Hampir semua rumah Jawa Kuno, tentulah sudah akrab dengan pintu gebyok. Desainnya bermacam-macam, tergantuung daerah, kadar keningratan dan status sosial. Nah, gebyok ini kemudian banyak diaplikasi pada rumah-rumah modern di koga besar. Bahkan tidak sedikit diimpor. Kini gebyok jadi barang buruan. Tak heran kini banyak tiruan atau replika.

Kami tawarkan gebyok original. Terdiri dari 4 pintu. Dengan ukiran bagus di bagian atas. Juga dilengkapi ukiran bagian "M" yang menunjukkan tingkat seni tinggi dari pemahatnya. So pasti dari bahan kayu jati tua. Termakan oleh waktu, justru makin memperkuat aura dan kewibawaan gebyok ini. Monggo, jika Anda tertarik..

No comments:

Post a Comment